Senin, 07 November 2011

Elegi Pemberontakan Pendidikan Matematika 10 : architonic mathematic (2)

ERNI GUSTIEN VIRGIANTI
Elegi Pemberontakan Pendidikan Matematika 10 : architonic mathematic (2)
PPS UNY 2011 PMAT A(11709251046)

Setelah membaca elegy ini ternyata banyak hal yang saya tidak tahu, saya baru menyadari bahwa ternyata selama ini berada dalam ruang gelap. Architectonik matematika sebagaimana dijelaskan dibagian diatas membangun matematika tadinya saya mengira bahwa yang membangun disini adalah gurunya ternyata guru hanya sebagai pembantu dan siswalah yang membangun matematika mereka karena matematika tidak lain dan tidak bukan adalah pikiran siswa itu sendiri, satu hal yang saya tanggap sampai disini adalah guru seharusnya masuk dalam dunia siswa bukan sebaliknya.
Bagian kedua yang sangat menarik bagi saya adalah pondamen bagi Architectonic Mathematics, logika memang sangat diperlukan dalam pembelajaran matematika karena ketika siswa mampu menalarkan konsep yang mereka terima maka pengetahuan yang mereka miliki menjadi lebih berarti.
Terima kasih pak, semoga kelak saya bisa menerapkan teori ini dalam pembelajaran matematika, dan semoga Allah SWT mengampuni dosa yang sudah saya perbuat… amiin.

Tidak ada komentar: